Loading...
Kabupaten Banyuasin
081368821661

Berita

Kampanye Sekolah Sehat dan Aksi Bergizi

27 Aug 2023

Sabtu, 26 Agustus 2023
SMPN 6 Talang Kelapa melaksanakan kegiatan "Kampanye Sekolah Sehat" dan "Aksi Bergizi" yang berkolaborasi dengan pihak Puskesmas Sukajadi Kec. Talang Kelapa

Kampanye Sekolah Sehat (KSS) merupakan segala upaya yang dilakukan secara bersama-sama dan terus menerus oleh semua pihak mulai dari pemerintah pusat sampai ke pemerintah daerah, para mitra, satuan pendidikan, masyarakat pemangku kepentingan lainnya tentang pentingnya penerapan Sekolah Sehat dengan berfokus pada Sehat Bergizi, Sehat Fisik dan Sehat Imunisasi di satuan pendidikan.

Aksi Bergizi merupakan upaya strategis dalam meningkatkan kepatuhan konsumsi TTD pada remaja putri yang juga merupakan salah satu indikator layanan intervensi gizi spesifik dalam percepatan penurunan stunting. 

Semoga peserta didik SMPN 6 Talang Kelapa selalu mendapatkan pendidikan kesehatan yang baik.


Leave a Reply